Saturday, 05-10-2024 09:51:11 pm

Breaking News

Letkol Inf Hendra Sukmana Resmi Menjabat Sebagai Dandim 0808/Blitar
Home / / Detail berita

Kunjungan Tuban dan Bojonegoro, AHY Fokus Kepada Ekonomi Kerakyatan

AliansiRakyatNews -
(717 Views) Kamis, 24 Januari 2019 - 2:07


Bojonegoro – Komandan Komando Satuan Tugas Bersama (Kogasma) pemenangan pemilu 2019 Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyapa ribuan kader beserta masyarakat Tuban dan Bojonegoro.Rabu (23/1/2019).

Untuk Menyapa Kader Dan Masyarakat Di Tuban Bertempat Di Gedung Wijaya Kusuma KSPKP Kabupaten Tuban Yang terletak di Jl. DR. Wahidin Sudirohusodo No.77, Latsari, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban, Sementara Untuk Di Wilayah Kabupaten Bojonegoro Di Gedung Pertemuan Tridharma di Jl. Jaksa Agung Suprapto, Karang Pacar, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro.

AHY Datang Ke Tuban Dan Bojonegoro bersama rombongan Kader Partai Demokrat dan di dampingi oleh Kang Maskur selaku Wakil Ketua Partai Demokrat Propinsi Jawa Timur



Dalam Kesempatannya AHY Memberikan Sambutan Kepada Seluruh Kader Partai Demokrat dan Masyarakat Yang Hadir saat itu dan melakukan Orasi 14 Item yang menjadi prioritas Utama Partai Demokrat.

Selain Melakukan orasi, AHY juga memberikan motivasi baik kepada pengurus, DPP, DPW, DPD, PAC beserta Kader Dan Tim Sukses Caleg Masing masing Dapil.

“Saya Menyampaikan Salam Hormat Dari SBY dan Ani Yudhoyono untuk seluruh Masyarakat Tuban Dan Bojonegoro, ujarnya.

Setelah Dari Tuban Kemudian Rombongan Melanjutkan Show nya Menuju Kabupaten Bojonegoro Untuk menyapa Kader dan Warga Masyarakat Bojonegoro yang saat itu sudah Berkumpul di Gedung Pertemuan Tridharma Jl. Jaksa Agung Suprapto Bojonegoro

Kedatangannya Di Bojonegoro AHY di sambut oleh Pengurus Dan Ribuan Kader PD serta masyarakat dan para Caleg Dari partai Demokrat.

Dalam kesempatannya, AHY mengungkapkan Hal yang sama yaitu ada 14 Item yang menjadi prioritas Utama Partai Demokrat yang harus dilaksanakan dalam pemilu 2019 demi membantu mengatasi kesulitan rakyat, kemudian yang terlontar dari AHY, Nantinya akan Fhokus Kepada Ekonomi Kerakyatan ,Serta akan Bangun Isfraktuktur yang berbasis masyarakat kecil dan akan memberikan dana kridit untuk petani sehinga bisa meningkatkan tarap hidup ekonominya semakin Baik,”ujar AHY

(Mj)

0
0%
like
0
0%
love
0
0%
haha
0
0%
wow
0
0%
sad
0
0%
angry



Categorised in: