Friday, 29-03-2024 06:38:40 am

Breaking News

Hadiri Penyuluhan PTSL, Kapolsek Parengan Himbau Jangan Ada Sedikitpun Pungli Dalam Pelaksanaan.
Home / / Detail berita

Dian Krisnawati Sulap Kulit Pisang Jadi Minuman Segar Bernilai Ekonomi Tinggi

AliansiRakyatNews -
(2075 Views) Selasa, 5 Desember 2017 - 9:52


Bahan Dasar Pembuatan Nata De Banana Skin

aliansirakyatnews.com, Bojonegoro Kulit Pisang yang biasa menjadi Sampah namun beda setelah di tangan seorang wanita asal kabupaten Bojonegoro, kulit pisang bisa diolah menjadi makanan lezat, yang diberi nama Nata De Banana Skin. Bentuknya yang unik dan berasa segar , membuat kuliner kreatif itu disukai anak-anak.

Adalah Dian Krisnawati yang Memanfaatkan Kulit Pisang Jadi sebuah makanan Yang lezat Yang diberi nama Nata De Banana Skin,yang ia jual di kedai Gendis di depan Sebuah Toko Minimarket Di Bojonegoro yang terletak di Jalan Veteran.



Minuman Segar Nata De Banana Skin Milik Depo Mbak Dian

Dengan Harga yang sangat terjangkau yakni Rp.8000,- /Porsi segungga banyak disukai Anak-anak bahkan orang dewasa, dari hasil penjualan Nata De Banana ini Dian mengaku Omzet Perharinya mencapai Rp.1.000.000,-.

“Di Bojonegoro Kan Ada Makanan Khas Ledre yang terbuat dari Buah pisang,lalu saya berfikir Sayang kalo kulitnya di buang begitu saja, dan pada akhirnya saya berinisiatif untuk mengolah Kulit Pisang menjadi sebuah Makanan dan Minuman, akhir nya jadilah Nata De Banana ini, Ujar Dian.

Dian Krisnawati pemilik Kedai Nata De Banana Skin

Untuk pembuatannya sendiri sangat mudah bahan bahan nya cukup disiapkan, Kulit Pisang, buah kiwi, blender, Sirup Blimbing,selasih dan es Batu yang kemudian kulit pisang di iris kecil dan di blender kemudian direbus kemudian di fermentasikan selama 7 hari untuk di jadikan nata dan kemudian bisa di campur bahan-bahan lainnya dan siap di sajikan.

” Biasanya Dalam Satu hari terjual 100 sampai 150 porsi, dan pembeli yang datang tidak hanya dari Bojonegoro namun dari Tuban, Lamongan, Surabaya dan Gresik ,pungkas Dian.

Penulis : Agus Kuprit
Editor : Pradah
Publisher : Admin

0
0%
like
4
100%
love
0
0%
haha
0
0%
wow
0
0%
sad
0
0%
angry

Categorised in: